08 Oktober 2010

LOMBA BALAP BURUNG ONTA

Burung unta adalah hewan paling cepat di dunia. Nah, bagaimana kalau hewan ini diadu cepat dalam sebuah pacuan? Anda bisa melihat foto-fotonya di bawah ini yang merupakan bagian dari The Ostrich Festival di Arizona. Kabarnya penonton acara ini sampai ribuan tiap harinya.

balapan burung unta
pacuan burung unta
lomba burung unta
Walah, ada-ada saja Gan